Sabtu, 05 Februari 2011

Tutorial Adobe Photoshop Cs3


MEMANIPULASI TEKS MENGGUNAKAN PHOTOSHOP CS3

Dalam tutorial ini saya akan berbagi bagaimana cara membuat efek teks yang cepat dan mudah dengan menggunakan Photoshop Cs3.berikut langkah-langkahnya :
    Klik File > New.buat form baru. 


2.   Langkah selanjutnya.,buat teks dengan menggunakan Type Tool.dalam hal ini saya menggunakan Bold Font.,Tulis nama Anda.,misalanya : Suprensy Dc

3. Langkah berikutnya.,gunakan Layer Effects,Anda bisa menemukan layer effects dengan klik Layer>layer style,atau dengan klik kanan didalam windows pada icon T dalam Layer Palette.
4.   Selanjutnya,pilih Bevel and Emboss Layer Effects lalu klik pad cek box.




5.   Langkah selanjutnya. pada style saya set  ke inner Bevel,Depth diset 5 pixels,dan blur diset ke 2 pixels.akhirnya Drop Shadow Layer Effects telah diaplikasikan.
6.   Langkah terakhir.,pilih Stroke untuk membuat warna pinggir pada Teks
7.   Berikut hasil akhir
8.   Semoga bermanfaat…,

0 komentar:

Posting Komentar

 
Powered by Blogger